Turnamen Grass Track, Iptu Subur: Keamanan Tetap Libatkan TNI-Polri

    Turnamen Grass Track, Iptu Subur: Keamanan Tetap Libatkan TNI-Polri
    Foto: Kapolsek Way Serdang dan Bhabinkamtibmas Desa Gedung Boga Menghadiri acara Kegiatan Musyawarah Desa

    MESUJI - Kapolsek Way Serdang dan Bhabinkamtibmas Desa Gedung Boga menghadiri acara Kegiatan Musyawarah Desa dalam rangka pembahasan penyelenggaraan turnamen Grass Track di Sirkuit Desa Gedung Boga, Kecamatan Way Serdang, Kabupaten Mesuji, Kamis (13/01/22).

    Acara dihadiri oleh Kapolsek Way Serdang Iptu Subur, Camat Way Serdang Drs. Firuzi AS, Anggota DPRD Mesuji Iwan Setiawan S.E, MM, Kepala Desa Gedung Boga Yulida Sri Wahyuni S.Pd, Babinsa Serda Budi, Bhabinkamtibmas Bripka Jomeko dan Masyarakat.

    Dalam sambutannya Kapolsek Way Serdang Iptu Subur Mewakili Kapolres Mesuji AKBP Yuli Haryudo S.E, menyampaikan tempat penyelenggaraan, Birokrasi, perizinan, Prokes, dan keamanan tetap melibatkan unsur Elemen TNI - Polri dan Masyarakat sekitar dalam kegiatan tersebut.

    Lebih lanjut, Kapolsek pun meminta kepada seluruh Aparatur Desa untuk dapat mensukseskan penyelenggarakan kegiatan Vaksin di tingkat Sekolah Dasar. Dan tidak lupa dalam menjaga keamanan dan situasi yang Kondusif di tengah Masyarakat, meminta kepada Aparatur Desa menyampaikan kepada warga untuk menggiatkan kembali Ronda malam, " jelas Iptu Subur

    Ia berharap adanya penyelenggaraan Turnamen Grass Track dapat menjadi ajang dalam menyalurkan hobi, sekaligus dapat melahirkan bibit - bibit baru dalam ajang Grass Track, kemudian tidak lupa mengingatkan, jaga sportifitas dan keamanan saat pelaksanaan kegiatan nantinya, " pungkas Kapolsek. (Dum)

    Mesuji Lampung
    Udin Komarudin

    Udin Komarudin

    Artikel Sebelumnya

    Prioritas Pengelolaan Dana Desa 2022, Pemdes...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Mesuji Gelar Temu Warga di Desa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Dukungan Ketua Muslimat NU Picu Isu Politik Balas Dendam
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa

    Ikuti Kami